Wuling Darion Resmi Meluncur Sebagai MPV EV & PHEV Pertama yang Diproduksi di Indonesia
Terdapat program early bird privilege berupa special price dan ragam benefit lain untuk 1.500 konsumen pertama Kabupaten Tangerang, 5 November 2025 - Wuling Motors (Wuling) pada hari ini secara resmi meluncurkan Wuling Darion di Spike Air Dome, PIK2. Lini produk terbaru yang berwujud medium MPV
Baca Selengkapnya
Wuling Mengawali Tahun 2026 Dengan Menggelar Pameran “New Year New Drive”
Menampilkan lini EV, Hybrid, dan ICE di Summarecon Mall Serpong dan Summarecon Mall Kelapa Gading Tangerang, 14 Januari 2026 - Wuling Motors (Wuling) membuka awal tahun 2026 dengan menghadirkan pameran mall bertajuk “New Year New Drive” yang berlangsung pada 14-18 Januari 2026 di Ouval
Baca SelengkapnyaPilihan Topik
Gigi Transmisi Mobil Loncat? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya
Bagi pengendara mobil, terutama yang bertransmisi manual, ada kalanya mengalami sebuah masalah ketika memindahkan gigi transmisi. Salah satunya ialah mengalami perpindahan transmisi ke posisi netral secara tiba-tiba. Perpindahan gigi transmisi ini biasa disebut dengan istilah gigi loncat. Jika
Baca Selengkapnya
Fungsi Peredam Kap Mesin Mobil dan Jenis-Jenisnya
Apakah Anda tahu bahwa ketika membuka kap mesin sebuah mobil, Anda akan melihat lapisan tertentu yang terpasang di bagian bawah kap mesin? Komponen tersebut adalah peredam kap mesin, yang memiliki fungsi sangat penting. Sesuai namanya, lapisan tambahan ini berfungsi untuk meredam. Apabila
Baca Selengkapnya
Fungsi Fitur Power Tailgate & Cara Kerjanya pada Mobil
Fitur Power Tailgate dalam beberapa tahun belakangan ini menjadi salah satu fitur yang banyak digunakan pada mobil-mobil keluaran terbaru. Banyak mobil tipe SUV hingga hatchback dibekali dengan fitur ini untuk semakin menunjang kenyamanan dalam berkendara. Power Tailgate sendiri merupakan fitur
Baca Selengkapnya
8 Warna Jok Mobil untuk Tampil Elegan dan Berkelas!
Dalam memilih warna jok, terutama untuk warna mobil yang elegan dengan desain modern masa kini, pemilihan yang tepat dapat membuat perbedaan besar dalam keseluruhan estetika interior. Warna-warna tertentu tidak hanya memancarkan kemewahan, tetapi juga kesan yang sesuai dengan gaya dan karakteristik
Baca Selengkapnya
Pengertian Mobil Tipe Hatchback & Kelebihannya
Pada era modern yang penuh kesibukan, mobilitas menjadi aktivitas sehari-hari, mulai dari pekerjaan, pendidikan, hingga kegiatan belanja. Dalam mengambil keputusan mengenai kendaraan pribadi, ada beberapa faktor yang perlu dipertimbangkan dengan cermat, termasuk kepraktisan, efisiensi, dan
Baca Selengkapnya
Berapa Pajak Wuling BinguoEV? Wajib Tahu Sebelum Membeli!
Wuling BinguoEV menjadi salah satu mobil listrik kini cukup diminati masyarakat Indonesia. Sejak dipamerkan ke publik hingga awal tahun 2024, BinguoEV sudah mencatatkan 5.000 SPK di seluruh Indonesia. Melihat dari angka tersebut sudah diketahui bahwa peminat mobil listrik semakin tinggi di
Baca Selengkapnya