Wuling Darion Resmi Meluncur Sebagai MPV EV & PHEV Pertama yang Diproduksi di Indonesia
Terdapat program early bird privilege berupa special price dan ragam benefit lain untuk 1.500 konsumen pertama Kabupaten Tangerang, 5 November 2025 - Wuling Motors (Wuling) pada hari ini secara resmi meluncurkan Wuling Darion di Spike Air Dome, PIK2. Lini produk terbaru yang berwujud medium MPV
Baca Selengkapnya
Wuling Mengawali Tahun 2026 Dengan Menggelar Pameran “New Year New Drive”
Menampilkan lini EV, Hybrid, dan ICE di Summarecon Mall Serpong dan Summarecon Mall Kelapa Gading Tangerang, 14 Januari 2026 - Wuling Motors (Wuling) membuka awal tahun 2026 dengan menghadirkan pameran mall bertajuk “New Year New Drive” yang berlangsung pada 14-18 Januari 2026 di Ouval
Baca SelengkapnyaPilihan Topik
Sederet Alasan Mobil Hybrid Cocok Jadi Kendaraan Anak Muda
Anak muda perlu mengenal apa itu mobil hybrid sebagai alternatif kendaraan masa depan. Mobil hybrid menggabungkan dua sumber tenaga, yakni mesin bensin konvensional dan motor listrik dengan baterai. Kombinasi ini menawarkan efisiensi bahan bakar yang lebih baik, emisi lebih rendah, dan berbagai
Baca Selengkapnya
Perjalanan Jauh dengan Mobil Hybrid: Apa Saja Keuntungannya?
Para pemilik mobil hybrid perlu memahami cara kerja mobil hybrid agar dapat memaksimalkan efisiensi dan performa kendaraan mereka, terutama saat melakukan perjalanan jauh. Mobil hybrid menggabungkan mesin bensin konvensional dengan motor listrik dan baterai, bekerja secara sinergis untuk
Baca Selengkapnya
Fungsi dan Jenis Persneling Mobil yang Perlu Diketahui
Menjadi komponen penting dalam mobil, persneling atau transmisi memungkinkan pengemudi untuk mengatur kecepatan dan torsi mesin sesuai kebutuhan. Tanpa transmisi yang baik, mobil akan kesulitan berjalan efisien, terutama di jalanan yang beragam. Fungsi persneling sangat krusial untuk menjaga
Baca Selengkapnya
Spoiler Mobil: Manfaat dan Jenisnya untuk Kendaraan
Sering dianggap hanya sebagai aksesori estetika yang memberi tampilan sporty, spoiler mobil sebenarnya memiliki peran lebih dari sekadar dekorasi. Komponen yang kerap terlihat seperti sirip di bagian belakang mobil ini dirancang untuk meningkatkan aerodinamika kendaraan. Dengan desain yang tepat,
Baca Selengkapnya
Seputar Gearbox Mobil: Fungsi, Komponen dan Ciri Kerusakannya
Gearbox merupakan sistem mekanis yang terdiri dari beberapa komponen yang bekerja secara sinergis untuk menyalurkan dan menyesuaikan daya dari mesin ke roda, sehingga kendaraan dapat bergerak sesuai dengan kecepatan yang diinginkan. Tanpa gearbox, pengaturan kecepatan kendaraan tidak dapat
Baca Selengkapnya
Ketahui Apa Itu Blind Spot yang Wajib Pengemudi Tahu
Sebagai pengemudi yang sering berkendara, Anda mungkin sudah familiar dengan istilah blind spot pada mobil. Istilah ini sering disebut saat membahas faktor-faktor penyebab kecelakaan. Blind spot menjadi salah satu pemicu kecelakaan karena pengemudi tidak dapat melihat keberadaan objek atau
Baca Selengkapnya